Bismillaahirrohmaanirrohiim...
Sahabat Broadcaster ...
Ada
sebuah pendapat yang menyatakan, bahwa modal utama seorang penyiar
radio adalah suara yang bagus. Maka perndapat ini dapat dibenarkan,
meski bukan 100% benar. Sebab dalam hal ini kita sudah memasuki wilayah
'air personality' atau keterampilan mengudara, yang bersamanya juga
dibutuhkan banyak penambahan lain agar suara bagus yang telah dititipkan
oleh Allah swt tersebut dapat benar-benar optimal dan bermanfaat.
Untuk
itu kita perlu melatihnya lagi dengan cara yang benar, sehingga suara
yang dikatakan sudah bagus ini dapat menjadi lebih
baik--berbobot--cerdas dan tidak membosankan. Simaklah serangkaian
presentasi teknik olah vokal, yang di sajikan lewat tayangan video di
bawah ini. Semoga barokah dan manfaat...
Barakallaahu fiekum
Wassalamu'alaykum wr.wb.
@bidIVe~Posting by : Dewi Dive ~
BELAJAR TEKNIK OLAH VOKAL
Bersama : Abi Muhammad Dive
Alamat video ini :
1 komentar:
subhanallah,,
sebelum nya perkenalkan nama saya Muhammad Hanifan Faza,, saya masih baru ingin mengeluti dunia broadcasting,, saya ingin sekali belajar olah vokal yang baik dan benar,, mohon bantuannya ya abi,,
sukron na'am
^_^
Posting Komentar